FIBER OPTIC/FO
FIBER OPTIC / FO > >Pengertian FO • Serat optik adalah saluran transmisi atau sejenis kabel yang terbuat dari kaca atau plastik yang sangat halus dan lebih kecil dari sehelai rambut, dan dapat digunakan untuk mentransmisikan sinyal cahaya dari suatu tempat ke tempat lain. Sumber cahaya yang digunakan biasanya adalah laser atau LED. >>kelebihan dan kekurangan FO •kelebihan: a. transmisi jarak jauh. b. kapasitas sangat besar. c. ukuran ramping. d. terbebas dari gangguan sinyal elektromagnetik. e. minim resiko kehilangan data. f. terhindar dari konsleting listrik. •kekurangan: a. harganya mahal. b. penempatan kabel tidak bisa dilakukan secara sembarangan. >>Jenis-jenis Fiber Optic/FO • Fiber Optik mode tunggal(Single Mode) adalah serat optik yang dirancang ...
Komentar
Posting Komentar