SOAL TJKT -Pak Sari



Soal dan Jawaban TKJ kelas X

>>PILIHAN GANDA

1. Untuk menginstall komputer kita perlu menyiapkan...
A. Sistem Operasi
B. Software
C. Hardware
D. Mouse
E. Printer

2. Mengapa kita perlu menginstall Anti Virus di PC kita...
A. Agar software yang terinstall di PC aman
B. Agar data pribadi dan komputer tidak terkena virus dan semua data tetap aman
C. Agar internetan menjadi lebih aman
D. Semua jawaban benar
E. Saat memasukan flashdisk PC kita tidak akan terkena virus

3.Bagian komputer terbagi menjadi 3 yaitu...
A. Software -  Hardware - Output
B. Hardware - Software - Brainware 
C. Harddisk - Monitor - VGA
D. Input - Proses - Output
E. Input - Komputer - Output

4.Hardware terdiri dari 3 bagian yaitu...
A. Prangkat Input - Prangkat Proses - dan Prangkat Output
B. Input - Internet - Output
C. Harddisk - PC - Monitor
D. Chrome - Firefox - Internet Explorer
E. Hardware - Sofrware - PC

5.Windows 10 merupakan salah satu produk dari...
A. Microsoft
B. Linux
C. Android
D. Debian
E. Machintos

6.Dibawah ini yang termasuk distribusi LINUX, kecuali...
A. Ubuntu
B. Debian
C. Linux Mint
D. Arch Linux
E. Microsoft Windows 10

7.Hardware yang berfungsi sebagai penghantar arus listrik, kontrol voltase pada perangkat keras komputer adalah...
A. Power supply
B. LAN Card
C. Processor
D. Obeng listrik
E. Colokan

8.Dibawah ini yang merupakan Editing Software adalah...
A. Photoshop
B. Word
C. Google Chrome
D. Notepad
E. Semua benar

9.Proxy Server adalah layanan jaringan untuk...
A. Membagikan Mail pada jaringan
B. Share internet pada jaringan
C. Share folder dalam jaringan
D. Share web pada jaringan
E. Membagikan data dari server ke client

10.Software Virtualisasi dibawah ini adalah...
A. VirtualBox
B. Winbox
C. Rufus
D. SMADAV
E. Avira

11.Chip yang berfungsi untuk mengontrol kinerja processor & RAM disebut chip….
A. South Bridge
B. North Bridge
C. BIOS
D. C-MOS
E. Buffer

12.Kata lain dari otak computer adalah…
A. Motherboard
B. Power Supply
C. Processor
D. Chipset
E. Monitor

13.Perangkat keras yang berfungsi untuk menampilkan data adalah...
A. Monitor
B. USB Port
C. LAN Card
D. VGA
E. HDMI

14.Salah satu perangkat lunak yang bertugas mengatur proses, menterjemahkan masukan, mengatur proses internal, memanajemen memori dan perangkat keras lainnya adalah...
A. Hardware
B. BIOS
C. Unix
D. Basic
E. Open Office

15.Dibawah ini yang termasuk distribusi LINUX, kecuali...
A. Ubuntu
B. Debian
C. Linux Mint
D. Arch Linux
E. Microsoft Windows 10

16.Berikut ini contoh hardware adalah...
A. VGA
B. Mouse
C. Flashdisk
D. Modem
E. Semua benar

17.Tujuan dibentuknya workgrup adalah untuk mempermudah...
A. Mempermudah sharing data
B. Mempermudah pemasangan IP Address
C. Mempermudah jaringan internet
D. Mempermudah instalasi software
E. Semua jawaban benar

18. Jika kita menjalankan suatu games tetapi tampilannya berjalan lambat atau putus-putus maka hardware yang perlu di upgrade adalah...
A. Hard Disk
B. VGA
C. Monitor
D. Motherboard
E. Keyboard

19.Hardware yang berfungsi untuk digunakan sebagai penyimpanan data sementara disebut...
A. VGA
B. Hard Disk
C. Flash Disk
D. RAM
E. Monitor

20.Seperangkat komputer agar dapat digunakan secara wajar, minimal harus tersedia…..
A. Monitor, Speaker, CPU, dan Mouse
B. Monitor, keyboard, mouse, dan CPU
C. Monitor, mouse, CPU, dan scanner
D. Monitor, CPU, keyboard, dan printer
E. Monitor, Keyboard, Speaker, dan Printer


>> ESAI

1. Jelaskan pengertian IP ADDRESS! 
2. Sebutkan macam-macam hardware pada komputer! 
3. Jelaskan pengertian Sistem Operasi! 
4. Sebutkan macam-macam peluang bisnis di bidang TJKT! 
5. IPv4 terbagi menjadi 5 kelas, apa saja itu? Sebutkan! 

>> jawaban

1. IP Address adalah serangkaian angka yang menjadi identitas perangkat yang terhubung ke internet atau infrastruktur jaringan lainnya.

2. Hardware Komputer :
a. CPU
b. Power Supply
c. RAM
d. Hard Disk
e. VGA

3. Sistem operasi komputer adalah program perangkat lunak atau software yang diperlukan untuk mengelola dan mengoperasikan perangkat komputasi seperti komputer, smartphone, atau tablet. Sistem operasi berguna untuk menghubungkan perangkat lunak (software) dengan perangkat keras (hardware).

4. Peluang Bisnis di Bidang TJKT :
a. Web Developer
b. Network Administrator
c. Teknisi Jaringan
d. IT Support
e. Internet Service Provider
f. TeknisI Komputer
g. Dll

5. Kelas IPv4 : 
a. Class A
b. Class B
c. Class C
d. Class D
e. Class E

Komentar

Postingan populer dari blog ini

KONFIGURASI SAMBA SERVER

KONFIGURASI WEB SERVER

JENIS-JENIS APLIKASI